Visi Misi

VISI


“TO BE A WORLD CLASS EMERGENCY AND DISASTER TRAINING CENTER”

“Menjadi Pusat Pelatihan  Kegawatdaruratan dan bencana kelas dunia”

 

MISI

  • 1. Menyelenggarakan pelatihan kegawatdaruratan dan bencana berstandar Nasional dan Internasional.
  • 2. Bekerjasama dan membangun jaringan (networking) dengan institusi / instansi / organisasi didalam dan luar negeri terkait dengan program pelatihan kegawatdaruratan dan bencana.
  • 3. Menyelenggarakan penelitian dan publikasi ilmiah kegawatdaruratan dan bencana.
  • 4. Menjalankan sistem manajemen yang profesional, akuntabel, transparan, efektif dan efisien.
  • 5. Membangun kualitas sumber daya manusia (SDM) dengan pengetahuan dan keterampilan dengan loyalitas, integritas, dedikasi, kinerja dan daya saing yang tinggi.
  • 6. Menjunjung tinggi budaya keselamatan dan kesehatan kerja (K3) dalam setiap aktivitas perusahaan.
  • 7. Memberikan kesejahteraan kepada karyawan secara berkeadilan dan proporsional.
  • 8. Memberikan pelayanan yang terbaik  untuk kepuasan pelanggan.